Jakarta, 03/05/2024 JTrust Investments Indonesia menghadiri acara halal bihalal yang diadakan oleh Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) Tanggal 3 Mei 2024 yang bertempat di Ballroom Thamrin Nine, Jakarta.
Acara tersebut dihadiri oleh para anggota APPI dan juga dihadiri oleh para tamu undangan serta narasumber lainnya salah satunya adalah Ir. Basuki Tjahaya Purnama, M.M. atau biasa disapa Pak Ahok. Beliau menyampaikan Paparan yang bersinggungan dengan industri keuangan seperti perusahaan pembiayaan.
Halal Bihalal Anggota APPI – JTrust Investments Indonesia
Oleh JTII Team | 7 May 2024 | Uncategorized | 0 Komentar